Hi quest ,  welcome  |  sign in  |  registered now  |  need help ?

CARA MENYUSUI BAYI

Written By gara on Kamis, 09 Agustus 2012 | 04.55

Teknik Menyusui yang Benar

Pengertian Teknik Menyusui Yang Benar
Teknik Menyusui Yang Benar adalah cara memberikan ASI kepada bayi dengan perlekatan dan posisi ibu dan bayi dengan benar.

Posisi dan perlekatan menyusui
Terdapat berbagai macam posisi menyusui. Cara menyususi yang tergolong biasa dilakukan adalah dengan duduk, berdiri atau berbaring.

Langkah-langkah menyusui yang benar
Cuci tangan yang bersih dengan sabun, perah sedikit ASI dan oleskan disekitar putting, duduk dan berbaring dengan santai.
      Cara meletakan bayi                      Cara memegang payudara

Bayi diletakkan menghadap ke ibu dengan posisi sanggah seluruh tubuh bayi, jangan hanya leher dan bahunya saja, kepala dan tubuh bayi lurus, hadapkan bayi ke dada ibu, sehingga hidung bayi berhadapan dengan puting susu, dekatkan badan bayi ke badan ibu, menyentuh bibir bayi ke puting susunya dan menunggu sampai mulut bayi terbuka lebar.

Merangsang Mulut Bayi
Cara merangsang mulut bayi
Segera dekatkan bayi ke payudara sedemikian rupa sehingga bibir bawah bayi terletak di bawah puting susu.
Cara melekatkan mulut bayi dengan benar yaitu dagu menempel pada payudara ibu, mulut bayi terbuka lebar dan bibir bawah bayi membuka lebar.

Melekatkan yang benar                   Melekatkan yang salah 

Posisi menyusui sambil berdiri yang benar



Posisi menyusui sambil duduk yang benar



Posisi menyusui sambil rebahan yang benar



Teknik Menyusui Pada Ibu Bekerja dan Teknik Memerah ASI
Mulai menabung ASI 1 bulan sebelum kerja ASI dapat disimpan didalam lemari es selama 3 hari dan dalam freezer selama 3 bulan. Di tempatkerja, perah setiap 3 jam. Bawacooler boxASI yang belum diperah, tidak basi.


“Menyusui adalah hadiah yang sangat berharga  yang dapat diberikan oleh seorang ibu  pada bayinya”.


smbr: dagosqure


0 komentar: